REFRESH ILMU NEONATUS

RSUD BENDAN - Jumat, 20 September 2024 telah dilaksanakan Refresh Ilmu Neonatus dalam rangka meningkatkan kompetensi Dokter Umum, Perawat dan Bidan RSUD Bendan Kota Pekalongan.
Resusitasi Neonatus adalah pertolongan pada bayi baru lahir yang mengalami masalah pernapasan saat masa transisi dari kehidupan intrauterin ke kehidupan di luar kandungan Resusitasi Neonatus. Materi di sampaikan oleh dr. MRR. Bintang Kusumaningtyas, Sp.A

Tujuan diselenggarakannya kegiatan ini adalah untuk update ilmu resusitasi neonatus, memperkuat dan memperlancar saat tindakan resusitasi neonatus serta dapat meningkatkan kemampuan dalam memberikan perawatan yang cepat dan tepat kepada bayi sehingga dapat meningkatkan kualitas pelayanan di RSUD Bendan Kota Pekalongan.

Baca dan Simak Postingan Berikut
------------------------------------------------------
RSUD BENDAN KOTA PEKALONGAN
📍 Alamat : Jl. Sriwijaya No. 2 Kota Pekalongan
🌐 Website : rsudbendan.pekalongankota.go.id
-------------------------------------
Sosial Media Kami :
Facebook : Rsud Bendan
Twitter, Instagram, Youtube : @rsudbendan
-------------------------------------
KESEMBUHANMU IBADAHKU
-------------------------------------
Follow👉 @rsudbendan
Follow👉 @rsudbendan
Follow👉 @rsudbendan
-------------------------------------
#rsudbendan #rspekalongan #pekalongan #jawatengah